LIKE MEDSOS

Ringkasan

Pada tahun 2019 Rumah Sakit Jiwa Daerah Sungai Bangkong berdasarkan penilaian Komisi Informasi Provinsi Kalimantan Barat berada di Zona Merah (Tidak Informatif), dari hasil penilaian ini dapat disimpulkan bahwa masyarakat kurang mengetahui informasi layanan di RSJD Sungai Bangkong baik itu jenis layanan, pola tarif layanan administrasi kantor. Pada masa pandemi covid-19 masih terjadi kerumunan antrian pelayanan pasien dan pelayanan surat keterangan Kesehatan rohani dan surat bebas narkoba.

berdasarkan masalah tersebut pada awal tahun 2020 RSJD Singai Bangkong membuat inovasi LIKE MEDSOS (Layanan Informasi Publik Melalui Media Sosial).

Manfaat Inovasi antara lain :

  1. Pengguna mendapatkan kejelasan layanan sebelum datang ke unit layanan;
  2. mengurangi kerumunan antrian;
  3. mampu memberikan informasi yang dibutuhkan masyarakat secara cepat, mudah dengan biaya murah dan berkualitas;
  4. petugas lebih resposif dalam pelayanan karena pengguna layanan sudah teridentifikasi.

Lihat Video Inovasi

Details

Share this Post